On process sendiri memiliki arti jika saat paket kiriman sedang dalam perjalanan.Intinya pihak expedisi masih mengirimkan barang pesananmu.
Saat kamu melakukan cek resi jne dan muncul status On process maka kirimanmu berjalan normal dan tidak ada kendala.
Kamu cukup menunggu di rumah saja,biasanya pengiriman antar kota memakan waktu 2-4 hari kerja.tentunya di lihat dari lokasi dan jarak tempuh.
Berapa lama status on proses JNE
Sesuai penjelasan di atas.Jika sebelum paket kamu terima,status kiriman masih on Proses.
Berbeda saat paket sudah kamu terima,Maka status akan berubah menjadi delivered.
Mungkin banyak juga keluhan mengenai status cek resi jne on process sangat lama,dan bisa memakan beberapa hari.
Hal ini di sebabkan oleh beberapa faktor biasanya di luar kendali kurir.
Bisa di sebabkan karena kecelakan,pencurian,kehilangan,salah kirim,bencana alam dan lain sebagainya.
Selain itu,Satus jne on terus dapat di akibatkan karena overload. dimana jumlah paket kiriman di kantor jne sangat banyak.
Hal inilah yang menyebabkan beban kerja karyawan JNE menumpuk dan menjadikan paket akan kamu terima menjadi terlambat.
Overload biasanya terjadi di akhir tahun,menjelang hari besar lebaran dan hari-hari besar lainya.
Dimana berbagai toko online seperti shopee,tokopedia,lazada dan bukalapak mengadakan promo besar-besaran karena terlalu banyaknya pembeli.
Yang bisa kamu lakukan adalah menunggu,jika ingin komplain ke jne juga percuma,karena semua di luar kendali pihak expedisi.