Mengirim barang melalui jasa kurir adalah salah satu hal yang memberikan banyak keuntungan. Salah satunya adalah Anda bisa menghemat waktu, tenaga dan juga biaya.
Ada beberapa contoh pengiriman barang lewat JNE. Caranya tentunya sangatlah mudah. Dari contoh-contoh yang disampaikan pasti bisa dengan mudah Anda terima dan lakukan sendiri tentunya.
Jadi Anda bisa mengirim barang ke alamat yang berbeda kota namun bisa dijangkau dalam waktu yang cukup cepat. Caranya juga cukup mudah.
Beberapa contoh mengirim barang lewat JNE
Banyak orang yang percaya dengan jasa kurir ini. Sehingga tidak sedikit orang yang mengirim barang dengan menggunakan JNE. Kecepatan dalam mengirim dan juga murahnya harga jasa menjadi salah satu alasan orang-orang menggunakan jasa kurir ini. Baca Cek Tracking Paket JNE Tanpa No Resi
Beberapa langkah yang harus Anda ikuti pun cukup mudah. Jadi tentunya bisa memudahkan Anda ketika ingin melakukan pengiriman suatu barang ke kota yang berbeda.
- Bungkus barang dengan rapih
Jika barang tersebut bukan barang elektronik, sebaiknya bungkuslah terlebih dahulu barang yang akan Anda paket. Bentuk packing bisa dilihat dari contoh pengiriman barang lewat JNE.
Packing yang Anda lakukan haruslah benar-benar rapih. Hal ini untuk mencegah terjadinya kerusakan pada barang yang Anda kirim tersebut.
- Datang ke counter JNE dan timbang berat
Datangi counter atau outlet JNE terdekat di sekitar rumah Anda. Anda akan diminta untuk menimbang barang tersebut dan menuliskan alamat yang dituju. Hal-hal itu akan berpengaruh terhadap ongkos kirim yang harus ditanggung. Baca Cara Menghubungi JNE Lewat Email Media Sosial
Biasanya untuk tiap kenaikan satu kilo barang maka ongkos kirim akan bertambah. Setelah itu, Anda akan diberi struk berupa bukti pengiriman barang yang Anda lakukan. Dalam struk tersebut akan terdapat nomor resi yang bisa digunakan untuk melacak keberadaan barang.
- Tunggu konfirmasi penerimaan barang
Jika barang sudah diterima oleh penerima yang dituju, maka dari nomor resi tersebut akan terdapat pemberitahuan. Jadi Anda tidak perlu takut jika menggunakan jasa kurir ini karena ada beberapa contoh pengiriman barang lewat JNE.
Mengirim barang lewat JNE
Dengan menggunakan jasa kurir ini maka proses pengiriman barang yang Anda lakukan bisa berjalan dengan baik.
Pengiriman barang bisa dicek langsung keberadaannya melalui nomor resi yang terdapat pada struk. Dengan begitu tiap pengguna jasa bisa melihat melalui website dari JNE yang bisa Anda akses kapan saja.
Kemudahan dan keamanan dalam penggunaan jasa kurir ini menjadikan JNE menjadi banyak yang menggunakan. Contoh pengiriman barang lewat JNE pun bisa Anda lihat di websitenya. Baca Cara Mudah Komplain JNE Salah Kirim
Bahkan jika Anda masih tidak mengerti, petugas yang melayani jasa pengiriman akan memberikan arahan dengan jelas dan sangat membantu tentunya. Sehingga Anda bisa menggunakan jasa kurir ini dengan nyaman.